Sabtu, 21 November 2009

SINOPSIS

Cerpen Vonny Aprilia Salim
Menari di Antara Bayang-bayang


Ratno adalah lelaki aneh yang selalu melihat sosok yang tak mungkin orang lain bisa melihatnya. Suatu ketika Ratno tiba-tiba berlari bagai kilat kearah seberang perempatan jalan di mana Ratno biasa mengamen, tingkahnya itu sangat mengagetkan Rini adik Ratno karena hal yang dilakukan Ratno sangat membahayakan nyawanya. Ratno juga mempunyai perilaku aneh lainnya yaitu iya bercerita pada temannya Karjo sering melihat sekelompok bidadari yang menari-nari dan mengajaknya menari. Sebenarnya apa yang terjadi pada Ratno yang mempunyai sifat aneh itu dan kenapa Ratno bercita-cita menjadi pengarang terkenal karena sifat anehnya itu.

Kesalahan penulisan yang ada pada cerpen tersebut yaitu :
-Cita-citaku mungkin aneh,tetapi inilah doaku: Semoga aku bisa menjadi pengarang terkenal
Kesalahannya : seharusnya setelah kata doaku tidak menggunakan tanda titik dua karena titik dua hanya bisa dipakai pada suatu pernyataan lengkap yang diikuti rangkaian atau pemerian. Seharusnya menggunakan tanda koma dan kata semoga S-nya menggunakan S kecil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar